
Dalam laporan KompasTV, kecelakaan di Purworejo tersebut menyebabkan 10 orang tewas di lokasi kejadian.
Truk bermuatan pasir itu dilaporkan menabrak angkot berisi ibu-ibu yang hendak melakukan pengajian.
Informasi awal disebutkan truk diduga mengalami rem blong.
Update soal kecelakaan truk pasir dan angkot di Purworejo tersebut dapat disimak di sini.
Sejauh ini, proses konfirmasi ke pihak kepolisian masih dilakukan, baik perihal penyebab kecelakaan maupun data korban jiwa.
Leave a Reply